5 Kabupaten dengan Populasi Sapi Terbanyak di Sumatera Selatan 2024 : Menuju Swasembada Daging Sapi 2025 !

5 Kabupaten di Sumatera Selatan dikenal sebagai sentra sapi dengan OKU Timur berada di peringkat pertama-Foto : Dokumen Palpos-

PALEMBANG, KORANPALPOS.COM – Sumatera Selatan, yang selama ini dikenal sebagai lumbung padi dan karet, kini menambah gelar sebagai pusat peternakan sapi.

Berdasarkan data terbaru dari Badan Pusat Statistik (BPS), Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur (OKU Timur) menempati posisi teratas sebagai kabupaten dengan populasi sapi terbanyak di provinsi ini.

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan melihat potensi besar ini sebagai peluang strategis untuk menjadikan OKU Timur sebagai lumbung sapi utama, mendukung program swasembada daging sapi yang ditargetkan tercapai pada tahun 2025.

BACA JUGA: 4 Kabupaten dan Kota Penghasil Sayur Kubis Terbanyak di Sumatera Selatan : Juaranya Pagaralam !

BACA JUGA:5 Kabupaten Penghasil Cabai Terbesar di Sumatera Selatan 2024 : Juaranya Bukan Banyuasin !

Berdasarkan data BPS, berikut adalah lima kabupaten di Sumatera Selatan dengan populasi sapi terbanyak:

1. Ogan Komering Ulu Timur – 77.151 ekor

2. Ogan Komering Ilir – 35.959 ekor

BACA JUGA:10 Kota dengan Biaya Hidup Murah di Indonesia : Pilihan Ekonomis untuk Pekerja dan Pelajar !

BACA JUGA:9 Kota dengan Biaya Hidup Termahal di Indonesia 2024 : Bisa Mencapai Hampir 15 Juta Rupiah per Bulan !

3. Ogan Komering Ulu Selatan – 15.421 ekor

4. Pagar Alam – 5.537 ekor

5. Palembang – 4.898 ekor

BACA JUGA:6 Kabupaten Penghasil Karet Terbesar di Sumatera Selatan 2024 : Fakta dan Data Terbaru !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan