Kelebihan Fitur ADAS pada NETA V-II : Yuk Disimak !

--

BACA JUGA:The New Kia Carnival Generasi 4 Resmi Meluncur : Cek Spesifikasi dan Harga !

Sistem ini sangat berguna dalam mengurangi risiko kecelakaan dengan memberikan peringatan dini kepada pengemudi tentang potensi bahaya di depan.

2. Automatic Emergency Braking (AEB)

Fitur ini berfungsi secara otomatis melakukan pengereman jika mendeteksi adanya potensi tabrakan dengan objek di depan.

BACA JUGA:Aion Y Plus Meluncur di Indonesia : Bikin Pusing Chery Omoda dan Hyundai IONIQ !

BACA JUGA:All New Suzuki Swift 2024 Meluncur : Lebih Murah Rp50 Juta, Honda Brio Kalah Ganteng !

AEB akan bekerja setelah peringatan FCW diberikan dan pengemudi tidak merespons.

Hal ini mengurangi dampak tabrakan atau bahkan mencegahnya sama sekali.

3. Front Vehicle Start Alert (FVSA)

FVSA berfungsi mendeteksi pergerakan objek di depan mobil.

Saat kendaraan berhenti di lampu merah dan rambu berubah hijau, sistem akan memberikan peringatan suara kepada pengemudi bahwa kendaraan di depan telah melaju.

Ini membantu pengemudi tetap waspada dan mengurangi risiko keterlambatan dalam merespons kondisi jalan.

4. Full-Speed Adaptive Cruise Control (ACC)

ACC memungkinkan mobil berakselerasi dan deselerasi secara otomatis menyesuaikan kecepatan kendaraan di depannya.

Fitur ini sangat berguna saat berkendara di jalan raya atau jalan tol, memungkinkan pengemudi untuk tetap nyaman tanpa harus terus-menerus mengatur kecepatan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan