Komang Bungkam Pemain Muda Korsel

Tunggal putri Indonesia Komang Ayu Cahya Dewi-Foto: PBSI-

Dengan ini, maka Komang Ayu akan berjumpa dengan unggulan pertama asal China, Han Yue, di babak perempat final Thailand Open 2024 esok.

“Menghadapi pertandingan di babak delapn besar, saya akan pemulihan dulu untuk mengembalikan kebugaran badan. Untuk bagaimana strategi dan pola bermain, akan diskusi dengan pelatih,” ujar tunggal putri peringkat 71 dunia itu.

BACA JUGA:Libas Wakil Korsel, Rehan/Lisa ke Babak 16 Besar

BACA JUGA:Barcelona Merangsek ke Peringkat Dua Usai Menang 2-0 atas Real Sociedad

Sejauh ini, Indonesia telah meloloskan enam dari 10 wakil yang berlaga di babak kedua turnamen BWF Super 500 hari ini.

Selain Komang Ayu, ada Gregoria Mariska Tunjung, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, dan Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri Pranata yang maju ke babak delapan besar. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan