Usulan Pembentukan Kabupaten Musi Ilir Menggelinding : Pemekaran Kabupaten Muba Provinsi Sumatera Selatan !

Kecamatan Babat Toman digadang-gadang akan menjadi ibukota calon Kabupaten Musi Ilir pemekaran Musi Banyuasin-Foto : Dokumen Palpos-

Semoga usulan ini dapat direalisasikan dengan baik dan memberikan manfaat yang nyata bagi seluruh pihak yang terlibat.

Wacana pemekaran beberapa kabupaten dan kota di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) terus bergulir.

Diwartakan sebelumnya, rencana pembentukan daerah otonomi baru ( ini diharapkan akan menjadi tonggak sejarah dalam upaya meningkatkan pembangunan dan pelayanan publik di seluruh daerah secara merata.

Salah satu tujuan dari pemekaran wilayah adalah untuk mengoptimalkan pengelolaan sumber daya alam, mempercepat pembangunan infrastruktur, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh.

Meski sejauh ini pemerintah pusat masih memberlakukan moratorium pemekaran wilayah, namun semangat masyarakat agar dapat menikmati pembangunan merata tak pernah luntur.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut rencana pemekaran wilayah Sumsel yang meliputi 10 kabupaten dan 1 kota :

1. Kabupaten Banyuasin Tengah

2. Kabupaten Banyuasin Timur

3. Kabupaten Besemah

4. Kabupaten Gelumbang

5. Kabupaten Kikim Area

6. Kabupaten Musi Banyuasin Timur

7. Kabupaten Musi Ilir

8. Kabupaten Pantai Timur

9. Kabupaten Rambang Lubai Lematang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan