Segera Daftar ! Rekrutmen CPNS dan PPPK 2024 : Berikut Persyaratan dan Tata Cara Mendaftar Melalui Online

Pemerintah mengumumkan penerimaan CPNS dan PPPK 2024 dengan formasi 2,3 juta orang--

Periode 2: Pengumuman dan seleksi administrasi penerimaan CPNS dan PPPK akan dilaksanakan pada bulan Juni 2024.

Periode 3: Pengumuman dan seleksi administrasi penerimaan CPNS dan PPPK akan dilaksanakan pada bulan Agustus 2024.

Syarat Rekrutmen CPNS 2024 :

Mengacu pada tahun sebelumnya, terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi untuk mendaftar CPNS 2024. Di antaranya adalah:

1. Kartu Keluarga (KK)

2. Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau surat keterangan dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil

3. Ijazah

4. Transkrip Nilai

5. Pasfoto dengan latar belakang warna merah

6. Swafoto (selfie)

7. Dokumen-dokumen lain sesuai dengan persyaratan kementerian atau instansi tujuan.

Cara Daftar CPNS 2024

Proses pendaftaran CPNS 2024 dilakukan secara daring melalui portal SSCASN (Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara).

Berikut adalah langkah-langkah untuk mendaftar CPNS 2024:

1. Buka laman https://sscasn.bkn.go.id.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan