Redakan Rematik dan Atasi Penyakit TBC dengan Daun Duduk

Tak disangka, tanaman liar di pekarangan ini punya segudang manfaat kesehatan-foto:Istimewa-

KESEHATAN, KORANPALPOS.COM - Daun duduk, merupakan tanaman yang berasal dari spesies Desmodium triquetrum.

Meski tumbuh liar di pekarangan, kebun, hingga menjalar di pagar depan rumah, daun ini ternyata memiliki manfaat kesehatan yang luar biasa. 

Daun duduk merupakan tanaman berjenis daun tunggal dengan bentuk panjang meruncing, panjangnya bisa mencapai 20 cm dan lebarnya sekitar 2 cm.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Mata Tulang dan Gigi dengan Daun Walang Sangit

BACA JUGA:Pasien Thalasemia Minor tidak Memiliki Pantangan Makanan

Tinggi tanaman daun duduk bisa mencapai  3 hingga 6 meter, sehingga cukup mudah dikenali di lingkungan sekitar.

Meski tanaman ini tumbuh liar, ternyata daun duduk kaya akan kandungan zat aktif seperti saponin, tannin, flavonoid, alkaloid, dan antioksidan yang tinggi.

Kandungan zat aktif ini membuat daun duduk berperan penting dalam pengobatan berbagai masalah kesehatan secara alami.

BACA JUGA:Percepat Penyembuhan Luka dan Atasi Gejala Alergi dengan Kaktus

BACA JUGA:Atasi Asma dan Demam dengan Kulit Pohon Kapuk

Tanaman yang mudah ditemukan ini bisa menjadi solusi herbal untuk membantu meredakan dan mengatasi beberapa penyakit kronis maupun penyakit umum.

Kandungan Nutrisi dan Zat Aktif dalam Daun Duduk

• Saponin: Memiliki fungsi antibakteri, antivirus, dan meningkatkan daya tahan tubuh.

BACA JUGA:Tingkatkan Produksi ASI dengan Daun Alfalfa

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan