Paripurna HUT Kota Lubuklinggau Diwarnai Intrupsi, Anggota Dewan Soroti Masalah Ini !

Suasana rapat paripurna istimewa HUT ke-23 Kota Lubuklinggau yang diwarnai intrupsi.--

Sayangnya, anggota DPRD Lubuklinggau lupa menyoroti bahwa pembawa acara dalam rapat paripurna tersebut juga hanya menyebutkan salah satu paslon lengkap dengan nomor urutnya, padahal dalam rapat tersebut kedua paslon peserta pilkada sama-sama menghadiri rapat tersebut. 

Pantauan Palpos, menanggapi hal itu, beberapa undangan yang hadir ada yang spontan menjawab dan bicara sesama rekan mereka. 

BACA JUGA:Pemerintah Pusat Apresiasi Kinerja Pemkab OKI Kendalikan Inflasi

BACA JUGA:Universitas Sriwijaya Gelar Wisuda ke-174, Lepas 1.184 Wisudawan di Era PTNBH

"Nah sampai warna baju dibahas," ujar beberapa yang hadir sambil tertawa.

Sementara itu usai intupsi, Pjs Ketua DPRD Lubuklinggau langsung menutup rapat paripurna istiewa tersebut. Kemudian acara dilanjutkan dengan penyerahan bantuan mobil ambulance untuk beberapa puskesmas di Lubuklinggau dan bantuan bedah rumah untuk beberapa warga serta pemberian penghargaan kepada pihak kepolisian yang telah berhasil mengungkap kasus yang menjadi sorotan masyarakat. 

Penyerahan bantuan tersebut dilakukan langsung oleh Pj Gubernur dan Pj Walikota didampingi Pjs Ketua DPRD Lubuklinggau. (yat)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan