Kabau Dapat Membantu Melancarkan Pencernaan serta Menyembuhkan Diabetes

Mengenal Kabau Superfood Tropis untuk Kesehatan Pencernaan dan Jantung-Foto: instagram@williamwongso-

Kandungan vitamin B1 dalam kabau berperan penting dalam meningkatkan sistem imun.

Vitamin B1 membantu tubuh untuk mengubah karbohidrat menjadi energi, yang diperlukan untuk menjaga stamina dan kesehatan.

Dengan daya tahan tubuh yang kuat, dapat  terlindungi dari berbagai infeksi dan penyakit.

Menambahkan kabau dalam diet dapat menjadi salah satu cara untuk mendukung kesehatan secara keseluruhan.

Cara mengolah kabau

1. Lalapan

Salah satu cara paling sederhana untuk menikmati kabau adalah dengan mengonsumsinya sebagai lalapan.

Cukup cuci bersih buah kabau, kemudian sajikan mentah dengan sambal atau bumbu pelengkap lainnya.

Lalapan kabau cocok disajikan dengan nasi hangat dan lauk pauk lainnya.

2. Tumis kabau

Kabau juga bisa diolah menjadi tumisan.

Potong buah kabau menjadi bagian kecil, kemudian tumis dengan bumbu-bumbu seperti bawang merah, bawang putih, dan cabai.

Tambahkan sedikit garam dan penyedap sesuai selera.

Tumis kabau ini akan menjadi hidangan yang lezat dan menyehatkan.

3. Keripik kabau

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan