Kulit Udang Bermanfaat Untuk Memperkuat Tulang dan Sendi

Ternyata, kulit udang yang sering dianggap limbah menyimpan banyak manfaat luar biasa-Foto: Instagram @martyawidya-

• Kulit udang

• Gula pasir atau gula merah

• Mikroorganisme efektif (EM)

• Air

Langkah-langkah:

1. Blender kulit udang dengan air hingga halus.

2. Tambahkan gula dan mikroorganisme efektif.

3. Fermentasikan dalam wadah tertutup selama 2-3 minggu.

4. Setelah fermentasi selesai, pupuk siap digunakan.

3. Tepung kulit udang

Untuk membuat tepung dari kulit udang, lakukan langkah-langkah berikut:

1. Keringkan kulit udang di bawah sinar matahari hingga benar-benar kering.

2. Giling kulit udang kering menggunakan blender hingga halus.

3. Simpan dalam wadah kedap udara untuk digunakan dalam pakan unggas.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan