Bangun Kembali Gerbang Kota yang Roboh : Pj Wako Prabumulih dan Forkopimda Minta Bantuan Pertamina !

Pj Wako Prabumulih, H Elman ST MM-Foto : Prabu Agustian-

Untuk proses ganti rugi, Elman menjelaskan bahwa saat ini sedang dilakukan pembuatan berita acara terkait penghilangan aset. “Karena gerbang ini merupakan aset, perlu dibuat berita acara terlebih dahulu. Setelah dihitung kerugiannya, pihak yang mengganti rugi akan menyetorkan biaya tersebut ke kas daerah,” pungkasnya. 

Sementara itu, GM PHR Zona 4, Djudjuwanto, belum dapat dikonfirmasi terkait pernyataan Pj Walikota Prabumulih tersebut. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan