Harga Pangan 5 September 2024 : Beras Premium Stabil di Rp15.520, Bawang Merah Rp25.780 per Kilogram !
Editor: Zen Kito
|
Kamis , 05 Sep 2024 - 10:28
Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat bahwa harga sejumlah komoditas pangan di Indonesia menunjukkan fluktuasi pada Kamis, 5 September 2024-Foto : Dokumen Palpos-
Di sisi lain, produsen dan distributor pangan juga diharapkan terus bekerja sama dengan pemerintah untuk memastikan pasokan pangan yang stabil dan harga yang terjangkau bagi seluruh masyarakat.