5 Kabupaten yang Memiliki Hutan Lindung Paling Luas di Sumatera Selatan : Menjaga Warisan Alam !
5 kabupaten di Sumatera Selatan memiliki hutan lindung yang terluas-Foto : Dokumen Palpos-
BACA JUGA:6 Kabupaten Paling Sunyi di Sumatera Selatan 2024 : Menemukan Ketenangan di Ujung Pulau Sumatera !
5. Memelihara Kesuburan Tanah: Hutan lindung turut berperan dalam proses pembentukan humus dan menjaga kesuburan tanah yang penting untuk pertanian dan kehidupan organisme lainnya.
Sayangnya, meskipun peran hutan lindung sangat penting, luas kawasan hutan lindung di Indonesia mengalami penurunan.
Berdasarkan data, luas kawasan hutan lindung Indonesia dari 29.578.158 hektar pada tahun 2019, mengalami penurunan menjadi 29.560.152 hektar pada tahun 2022.
BACA JUGA: 4 Kabupaten dan Kota Penghasil Sayur Kubis Terbanyak di Sumatera Selatan : Juaranya Pagaralam !
Penurunan ini menunjukkan adanya ancaman terhadap keberlanjutan fungsi hutan lindung dan perlunya upaya lebih lanjut untuk melindunginya.
Di provinsi Sumatera Selatan, kawasan hutan lindung juga menghadapi tantangan serupa.
Berikut adalah rincian luas hutan lindung di 5 kabupaten di Sumatera Selatan:
1. Ogan Komering Ulu Selatan: 116.800,02 hektar
2. Ogan Komering Ilir: 96.836,00 hektar
3. Ogan Komering Ulu: 68.752,00 hektar
4. Banyuasin: 62.776,00 hektar
5. Empat Lawang: 66.193,17 hektar
Luas hutan lindung di daerah-daerah ini menunjukkan pentingnya fokus perlindungan dan pengelolaan hutan yang efektif untuk menjaga keberlanjutan ekosistem lokal.