Pemkot Palembang Bakal Naikan Insentif Ketua RT/RW Jadi Rp 1 Juta ?

Kantor Pemkot Palembang dan kegiatan kebersihan lingkungan salah satu wilayah yang dikoordinir ketua RT-Foto : Disway-

"Namun, kami berharap ini tidak hanya menjadi iming-iming belaka atau dimanfaatkan oleh oknum untuk kepentingan politik menjelang Pilkada," ujar Rom.

Ia menekankan bahwa RT dan RW merupakan ujung tombak di tingkat bawah yang berperan penting dalam masyarakat.

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca BMKG Minggu 18 Agustus 2024 : Potensi Hujan Deras Disertai Petir dan Angin Kencang !

BACA JUGA:Jejak Prestasi Jokowi

Rom juga meminta agar insentif dikirim secara tepat waktu.

"Kalau memang layak untuk dinaikkan, sebaiknya insentif dikirim sebulan sekali. Saat ini, seringkali insentif baru diterima setelah dua bulan," harapnya.

Senada dengan Rom,  Koer, salah seorang Ketua RT di Kelurahan 5 Ilir Kota Palembang juga memberikan tanggapan positif terhadap rencana ini.

Ia berharap bahwa kenaikan insentif tersebut akan memotivasi para Ketua RT dan RW dalam menjalankan tugas mereka dengan lebih baik.

BACA JUGA:Ungkap Pengalaman Pertama Berperan di Film Horor

BACA JUGA:Anggaran Pendidikan 2025 Capai Rp722,6 Triliun : Fokus Beasiswa dan Sekolah Unggulan !

Sementara itu kebijakan Pemkot Palembang ini juga mendapatkan respon dari sejumlah warga Kota Palembang.

Dimana sejumlah warga menyambut baik langkah ini, yang dinilai dapat meningkatkan motivasi dan kinerja para Ketua RT dan RW dalam melayani masyarakat.

Yani, seorang warga di Kecamatan Ilir Barat, mengatakan, kenaikan insentif ini sangat menggembirakan.

Ketua RT dan RW selama ini sudah bekerja keras untuk kepentingan lingkungan  dengan insentif yang lebih tinggi.

"Kami berharap mereka semakin termotivasi untuk memberikan pelayanan terbaik.Hal serupa diungkapkan  Budi, seorang warga di Kecamatan Kemuning.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan