BNI Luncurkan Kartu Kredit Co-Branding dengan MAPCLUB : Inovasi Terbaru, Tawarkan Keuntungan Ekslusif !

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memperkenalkan kartu kredit terbaru, BNI-MAPCLUB-Foto : Dokumen Palpos-

BACA JUGA:PermataBank Raup Laba Bersih Rp1,5 Triliun di Semester I 2024

2. Bonus Ekstra 

Bonus ekstra 1 kali MAPCLUB Points untuk setiap transaksi di ekosistem MAP.

Bonus 30 MAPCLUB Points untuk setiap transaksi online sebesar Rp10.000 di luar ekosistem MAP.

BACA JUGA:PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Masuk Dalam Daftar Top 1000 Banks 2024 The Banker !

BACA JUGA:BSI Targetkan Top 3 Bank Syariah Global : Perjalanan dan Tantangan di Balik Mega Merger

Bonus 10 MAPCLUB Points untuk transaksi ritel di luar ekosistem MAP.

Fitur Lainnya:

1. Birthday Treat dengan diskon hingga 50 persen.

2. Free shipping dua kali setiap bulan.

3. Bebas biaya iuran tahunan untuk dua tahun pertama.

Nasabah yang tertarik dapat mengajukan Kartu Kredit BNI-MAPCLUB melalui aplikasi MAPCLUB.

“Kami berharap kolaborasi ini dapat meningkatkan transaksi dan memberikan manfaat yang lebih besar bagi nasabah,” ujar Corina.

Peluncuran kartu kredit BNI-MAPCLUB ini merupakan bagian dari perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 BNI dan BNI Expo 2024, yang berlangsung dari 2 hingga 4 Agustus 2024 di ICE BSD.

Acara ini diharapkan dapat menarik minat nasabah baru dan memperkuat hubungan dengan nasabah yang sudah ada.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan