Mending Mana Mitsubishi Xpander Cross Vs Suzuki XL7 : Perbedaan Spesifikasi, Performa, Teknologi dan Fitur !

Perbandingan performa, fitur dan teknologi MPV Suzuki XL 7 dengan Mitsubishi XPander Cross-Foto : Dokumen Palpos-

Desain jok yang menarik, terutama baris kedua yang bisa dilipat sehingga terkesan seperti captain seat, membuatnya sangat cocok untuk keluarga.

Dasbor yang simpel dengan panel pendingin udara (AC), sistem audio, dan cluster meter minimalis, semuanya dirancang untuk kenyamanan pengemudi dan penumpang.

Pilihan warna dasbor dan trim yang elegan menambah kesan mewah pada kabinnya.

XL7 menggunakan mesin K15B yang sama dengan Suzuki Ertiga, yaitu mesin berkapasitas 1.500 cc yang mampu menghasilkan tenaga 104,7 PS atau 103,2 dk serta torsi 138 Nm pada 4.400 rpm.

Sementara Xpander Cross ditenagai oleh mesin 4A91, 1.5 liter MIVEC DOHC 16 Valve yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 105 PS dan torsi 141 Nm pada 4.000 rpm.

Berikut adalah perbandingan mendetail berdasarkan harga, spesifikasi mesin, dan performa akselerasi keduanya:

1. Harga:

Mitsubishi Xpander Cross: Harga berkisar antara Rp 342,65 Juta.

Suzuki XL7: Dihargai sekitar Rp 294,9 Juta.

2. Spesifikasi Mesin:

Mitsubishi Xpander Cross MT: Mesin 1499 cc.

Suzuki XL7 Zeta MT: Mesin 1462 cc.

Salah satu aspek penting dalam memilih mobil adalah performa akselerasi.

Meskipun memiliki spesifikasi mesin yang serupa, perbedaan dalam performa dapat mempengaruhi pengalaman berkendara:

Pada pengujian performa akselerasi, kedua mobil menunjukkan keunggulan masing-masing:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan