Hati-hati! Dampak Konsumsi Kecubung dan Cara Mengatasi Efek Sampingya!

Tanaman Kecubung, Keindahan yang Menyimpan Bahaya-Foto: Rafi Putra-
Zat adiktif dalam kecubung dapat menciptakan efek euforia yang menyebabkan kecanduan pada penggunanya.
3. Delirium
Penggunaan kecubung dapat menyebabkan kondisi delirium, di mana penderitanya sulit fokus dan mengalami kebingungan.
4. Dehidrasi
Keracunan alkaloid tropana dalam kecubung dapat menyebabkan dehidrasi yang ditandai dengan mulut kering, kulit kering, dan mata kering.
BACA JUGA:Manfaat Kesehatan dan Kecantikan Wortel : Menguak Rahasia Nutrisi dan Khasiatnya
BACA JUGA:Selalu Tampil sebagai Hiasan, Ternyata Ini Fungsi Daun Mint dalam Minuman!
5. Takikardia
Risiko peningkatan detak jantung atau takikardia dapat meningkatkan risiko serangan jantung, stroke, bahkan kematian.
Gejala Keracunan dan Pengobatannya
Gejala keracunan kecubung dapat bervariasi tergantung pada tingkat paparan dan sensitivitas individu.
Beberapa gejala yang mungkin muncul antara lain halusinasi, kebingungan, mulut kering, kulit kering, peningkatan detak jantung, dan kesulitan berbicara.
BACA JUGA:Jarang yang Tahu : Terlalu Lama Duduk Dapat Sebabkan Batu Ginjal !
BACA JUGA:Dikenal sebagai Pengencang Kulit Nomor 1, Ini Bahaya Masker Putih Telur bagi Wajah!
Untuk mengatasi efek samping ini, penanganan medis segera diperlukan.