Selama Libur Lebaran, 9 Puskesmas dan PSC 119 Prabumulih Tetap Buka 24 Jam

Kadinkes Prabumulih, dr Hesti Widyaningsih MARS-Foto : Dokumen Palpos-

BACA JUGA:Waduh ! Bukit Sulap di Lubuklinggau Menghilang dari Pandangan Sejak 3 Hari Terakhir

Ditambahkan oleh dr. Hesti, "Di setiap posko, disiapkan empat orang per hari, dan jadwal jaga IGD diatur oleh puskesmas masing-masing. Yang penting, tidak ada shift yang kosong setiap harinya."

Kadinkes dr Hesti Widyaningsih menekankan bahwa pelayanan kesehatan di Kota Prabumulih tetap berjalan dengan lancar selama libur Lebaran.

Hal ini memberikan jaminan bagi masyarakat untuk mendapatkan perawatan medis yang diperlukan, baik di puskesmas, RSUD, maupun melalui PSC 119.

“Upaya ini merupakan bentuk komitmen pemerintah setempat dalam memastikan kesehatan dan keselamatan masyarakat selama periode libur yang padat ini,” pungkasnya.***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan