Baterai Awet 2 Hari dan Harga Rp2 Jutaan: REDMI 15 Jadi Andalan Baru Xiaomi di Pasar Indonesia !

Harga dan spesifikasi REDMI 15 di Indonesia 2025-Foto : Dokumen Palpos-

Rp2.299.000 untuk RAM 8GB + ROM 256GB

Perangkat ini mulai tersedia pada 25 September 2025 melalui kanal daring seperti Mi.com, Tokopedia, Shopee, TikTok Shop, Lazada, Akulaku, dan Blibli.

Untuk pembelian offline, konsumen bisa mendapatkannya di Xiaomi Store, Erafone, Erablue, Digiplus, Oke Shop, dan Fonel.

Dengan kombinasi baterai besar, layar mulus, kamera mumpuni, dan harga kompetitif, REDMI 15 diprediksi akan menjadi salah satu pilihan favorit masyarakat Indonesia di segmen menengah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan