SUV Masa Depan! Mitsubishi DST 2025 Tawarkan Desain Modern dan Teknologi Hybrid Mulai Rp 270 Jutaan

Mitsubishi DST 2025 Tawarkan Desain Modern dan Teknologi Hybrid Mulai Rp 270 Jutaan-Foto: Youtube @OBlitz-
BACA JUGA:Interior Lega dan Fitur Lengkap: New Suzuki APV 2025 Cocok untuk Perjalanan Jauh !
Garis bodi yang tajam, lampu LED ramping, dan grille dinamis membuatnya tampil gagah namun elegan.
Interiornya pun tak kalah canggih.
Kabin dilengkapi panel instrumen full digital, sistem infotainment besar di tengah dashboard, dan tata letak jok fleksibel yang dapat dilipat rata untuk keperluan kargo.
BACA JUGA:Honda Rebel 500 2025: Cruiser Modern Bergaya Bobber Tawarkan Tenaga Buas dan Performa Tangguh !
“DST 2025 dirancang sebagai SUV keluarga masa depan dengan mengedepankan kenyamanan, teknologi, dan desain menawan,” ujar sumber internal Mitsubishi Indonesia.
Dari sisi dapur pacu, Mitsubishi DST kemungkinan akan dibekali mesin 4A91 1.5L yang telah teruji pada model XForce.
Namun, pihak Mitsubishi juga sedang mempersiapkan varian hybrid yang menggunakan kombinasi antara motor listrik dan mesin bensin 4A92 1.6L.
BACA JUGA:Isuzu Panther 2025 Resmi Comeback! Ini 5 Keunggulan yang Bikin Pesaing Waspada
Langkah ini dilakukan sebagai bagian dari strategi elektrifikasi Mitsubishi secara global dan menjawab kebutuhan mobil ramah lingkungan di Indonesia.
Fitur Keamanan Canggih dengan ADAS
Pada varian tertinggi, Mitsubishi DST 2025 akan dilengkapi dengan fitur Advanced Driver-Assistance Systems (ADAS) yang meliputi mono camera, sensor radar, dan sensor parkir ultrasonik.
BACA JUGA:Cuma Rp18 Jutaan ! Ini Spesifikasi Lengkap Yamaha Vega Force 2025