Kredivo Perluas Integrasi dengan Merchant Lokal

Kredivo perluas integrasi dengan merchant Lokal untuk tingkatkan penetrasi pembayaran digital di Kota Palembang. --Foto: Istimewa

Sebagai platform keuangan yang resmi berizin dan diawasi oleh OJK, Kredivo juga berkomitmen untuk terus menerapkan responsible lending, yaitu dengan menawarkan bunga yang rasional dan terjangkau, selektif dalam menyalurkan kredit kepada pengguna yang dibuktikan dengan tingkat gagal bayar yang rendah, serta memberikan limit kredit secara proporsional sesuai dengan tenor dan kemampuan

membayar konsumen. Kredivo juga turut serta dalam meningkatkan literasi keuangan digital di Palembang. "Kredivo terus berperan aktif dalam mengedukasi masyarakat Palembang tentang penggunaan Paylater secara bijak. Melalui inisiatif Generasi Djempolan, Kredivo memberikan informasi tentang pentingnya memahami literasi keuangan digital dan menjaga keamanan data pribadi di salah satu universitas di Palembang. Edukasi akan terus menjadi fokus Kredivo guna menciptakan ekosistem keuangan digital di Palembang yang kondusif,” tutup Indina.

BACA JUGA:Mempercepat Sertifikasi BMN Tanah Rumah Dinas

BACA JUGA: Ikut Gencarkan Atasi Stunting dan Kemiskinan

Promo istimewa telah disiapkan untuk pengguna Kredivo di Palembang. Pengguna Kredivo berkesempatan mendapatkan diskon hingga 500 ribu dan bebas cicilan selama 1 bulan untuk tenor 12 bulan. (nik/adv)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan