Ulah Suporter, PSSI Kena Sanksi FIFA

Pesepak bola Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan (kanan) berebut bola dengan pemain Bahrain, Ahmed Bughammar (tengah) di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (25/3/2025).-Foto: ANTARA/Muhammad Adimaja/sgd-

BACA JUGA:Latihan Bebas MotoGP Prancis 2025: Marc Marquez Pecahkan Rekor Sirkuit Le Mans

Menurut Arya, sanksi dari FIFA tersebut menjadi sebuah pembelajaran dan perlu adanya langkah-langkah literasi dan pendidikan kepada suporter agar tidak melakukan hal-hal yang berhubungan dengan diskriminasi seperti hate speech, ujaran kebencian, rasisme, xenophobia, dan lainnya.

"Jelas ini merugikan kita semua. Tapi harus tanggung bersama-sama," katanya.

Hukuman ini selanjutnya akan diterapkan oleh PSSI ketika timnas Indonesia melakoni pertandingan kesembilan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia menjamu timnas China di Stadion GBK, Jakarta, 5 Juni pukul 20.45 WIB. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan