Atasi Jerawat dan Masalah Kulit dengan Air Embun

Air embun kaya oksigen bisa bantu atasi jerawat, melancarkan pencernaan, hingga meningkatkan daya tahan tubuh-foto:Istimewa-

KESEHATAN, KORANPALPOS.COM - Embun, meskipun tampaknya hanya air biasa, ternyata memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan.

Berdasarkan hasil penelitian, air embun kaya akan oksigen, bila dibandingkan dengan air putih biasa, kandungan oksigen sekitar 14-16 ppm (part per million).

Berbeda dengan air biasa yang sering kita konsumsi, air embun mengandung oksigen dalam jumlah yang lebih tinggi, yang dapat memberikan berbagai manfaat bagi tubuh.

BACA JUGA:Tingkatkan Produksi Sperma dengan Air Legen

BACA JUGA:Bersihkan Darah dan Obati Luka dengan Gula Kelapa

Cara Mendapatkan Air Embun

Mungkin ada yang bertanya-tanya bagaimana cara mendapatkan air embun.

Apakah cukup dengan meletakkan wadah kosong di luar ruangan pada malam hari, atau apakah kita bisa mengumpulkan air embun yang menempel pada daun? Sebenarnya, cara-cara ini tidak akan efektif karena air embun yang terkumpul hanya sedikit, hanya setetes atau dua tetes saja.

BACA JUGA:Manfaatkan Biji, Kulit dan Daun Salak untuk Kesehatan Mata dan Pencernaan

BACA JUGA:Manfaat Daun Jambu Biji : Solusi Alami untuk Kesehatan dan Kecantikan

Untuk mendapatkan air embun yang lebih banyak, harus menggunakan metode yang sedikit berbeda.

Caranya adalah dengan meletakkan wadah yang sudah berisi air di luar ruangan pada malam hari hingga pagi hari.

Pastikan bahwa wadah tersebut tidak terkena kotoran, debu, air hujan, atau polusi udara yang bisa merusak kualitas air embun.

BACA JUGA:Obati Sakit Gigi dan Tumit Pecah dengan Getah Pepaya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan