Lobi Maskapai Membuka Penerbangan Luar Negeri

Aktivitas di Bandara Internasional SMB II Palembang. --Foto: Antara

Selain mengupayakan perluasan rute penerbangan domestik, pihaknya juga memperjuangkan Bandara SMB II Palembang kembali menjadi pintu masuk atau "entry point" berbagai jalur penerbangan internasional seperti sebelum pandemi COVID-19.

BACA JUGA:Pertamina Jamin Stok dan Penyaluran Elpiji 3 Kg

"Kami berupaya bersama-sama memperjuangkan kepentingan masyarakat, jika Bandara SMB II menjadi 'entry point' bisa memudahkan masyarakat melakukan perjalanan wisata dan bisnis melalui jalur udara karena tidak perlu lagi transit di Jakarta," ujar Herlan. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan