Polrestabes Palembang Tebar 1.000 Bibit Nila di Setiap Kecamatan untuk Dukung Ketahanan Pangan
Editor: Isro Antoni
|
Minggu , 12 Jan 2025 - 21:06
Personel Polrestabes Palembang, Sumatera Selatan menebar seribu bibit ikan nila di tiap jajaran Binmas Polsek sebagai upaya wujud nyata mendukung ketahanan pangan program pemerintah RI.--Foto: Antara