Agar-agar Dapat Mencegah Radang Sendi dan Penuaan Dini

Agar-agar, si kecil penuh manfaat Tak hanya lezat sebagai dessert, tapi juga kaya akan kolagen dan serat yang baik untuk kesehatan kulit, sendi, dan pencernaan-Foto: instagram@flaviofederico-

KESEHATAN,KORANPALPOS.COM - Agar-agar pertama kali ditemukan di Jepang pada abad ke-17, dan menyebar ke berbagai belahan dunia.

Pada abad ke-19, para pedagang Cina memperkenalkan agar-agar kepada masyarakat Eropa dan Amerika Serikat.

Di Indonesia, agar-agar telah menjadi bagian dari tradisi kuliner masyarakat, digunakan dalam berbagai jenis hidangan manis dan gurih. 

Kandungan nutrisi  agar-agar

BACA JUGA:Rebusan Jahe, Kunyit, dan Serai: Ramuan Tradisional yang Kaya Manfaat untuk Kesehatan

BACA JUGA:Probiotik Bantu Penyembuhan Keputihan Bacterial Vaginosis

Agar-agar adalah sumber serat yang kaya dan mengandung berbagai nutrisi penting. Beberapa kandungan utamanya meliputi:

• Serat: Membantu pencernaan dan memberikan rasa kenyang.

• Kalsium: Kandungan kalsium dalam agar-agar diklaim 10 kali lebih banyak dibandingkan susu, sehingga sangat baik untuk kesehatan tulang.

• Asam Amino: Membantu dalam perbaikan jaringan dan menjaga kesehatan mental.

BACA JUGA:Ketahui Penyebab Utama Keputihan : Kebiasaan Mencuci Vagina Dapat Membahayakan Kesehatan Reproduksi !

BACA JUGA:Sering Jadi Penambah BB Anak Secara Instan : Ini Efek Samping Steroid !

• Kolagen: Mendukung kesehatan kulit dan sendi.

Manfaat agar-agar

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan