Mengintip Keunggulan Pixel 9 Pro dan 9 Pro XL : Flagship Layar Brilian, Kamera Superior, dan Desain Elegan !

Review kamera Google Pixel 9 Pro dan Pixel 9 Pro XL-Foto : Dokumen Palpos-

KORANPALPOS.COM -  Raksasa teknologi Google kembali membuat gebrakan dengan merilis dua ponsel flagship terbaru mereka, Pixel 9 Pro dan Pixel 9 Pro XL.

Peluncuran ini menandai kelanjutan inovasi Google dalam menghadirkan perangkat premium yang dilengkapi dengan teknologi mutakhir.

Seri Pixel 9 Pro ini diharapkan dapat menarik perhatian para penggemar teknologi dengan fitur-fitur yang mengesankan dan peningkatan signifikan dibandingkan generasi sebelumnya.

BACA JUGA:TECNO POVA 6 Pro 5G Resmi Meluncur : Smartphone Gaming dengan Chipset Dimensity 6080 dan Kamera 108 MP !

BACA JUGA:Realme Rilis 320W SUPERSONIC Charge : Pengisian Daya Tercepat Dunia dalam 4 Menit !

Pixel 9 Pro dan Pixel 9 Pro XL hadir dengan layar yang memukau, masing-masing berukuran 6,3 inci dan 6,8 inci.

Layar ini menggunakan teknologi Super Actua LTPO, yang memungkinkan tingkat kecerahan mencapai 3.000 nits serta refresh rate hingga 120Hz.

Hal ini menjadikan tampilan pada kedua ponsel tersebut sangat cerah, tajam, dan responsif, bahkan dalam kondisi pencahayaan yang sangat terang.

BACA JUGA:OPPO Reno12 F Series Resmi Meluncur, Dibanderol Mulai Rp4,2 Juta : Apa Keunggulan yang Ditawarkan ?

BACA JUGA:Realme 13 Mulai Dijual 10 Agustus 2024 : Ini Keunggulan dan Harga yang Ditawarkan !

Layar ini juga telah dilindungi oleh Gorilla Glass Victus 2, yang memberikan perlindungan maksimal terhadap goresan dan benturan.

Resolusi layar juga menjadi salah satu keunggulan dari kedua model ini.

Pixel 9 Pro dengan layar 6,3 inci memiliki resolusi 1280x2856px.

BACA JUGA:Melampaui Batas dengan POCO M6 : Kamera 108 MP dan Performa Super Cepat, Harga 2 Jutaan !

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan